Cara Menambah Produk Kategori dan Menu di Maxim Merchant Foods and Goods Terbaru
Ruangojol.com - Halo teman-teman semua, melanjutkan informasi mengenai maxim merchant foods and Goods yang sudah admin sampaikan sebelumnya.
Kali ini admin akan memberikan tutorial bagaimana cara menambah kategori dan menambah menu di aplikasi maxim merchant foods and goods.
Berikut ini informasi lengkapnya admin sampaikan secara detail dan semoga bermanfaat ya. selamat mencoba.
Sumber: Maxim Foods and Goods |
Menambah / mengubah menu produk di Maxim Merchant Foods and Goods
Cara Menambah Kategori:
Catatan: Kategori bisa ditambah lebih dari satu (sesuaikan dengan kebutuhan)
Cara Menambah Menu:
- Pilih tab MENU
- lalu tekan tanda (+)
Sumber: Maxim Foods and Goods - Masukkan foto produk
Sumber: Maxim Foods and Goods - Nama produk
- Keterangan produk
- Kategori produk
- Harga produk
- Pilihan diskon
- Jumlah potongan harga
- Aktifkan rekomendasi, jika ingin ditampilkan di halaman depan merchant anda.
- tekan SIMPAN.
Cara Menambah Menu Lebih dari Satu
Jika ingin menambah produk menu lebih dari satu silahkan ikuti langkahnya berikut ini
- Ulangi untuk setiap menu yang ingin dibuat / diubah
- Tekan tombol di sebelah kanan produk untuk mengaktifkan / menon-aktifkan produk
Sumber: Maxim Foods and Goods
Catatan: Anda tidak dapat menghapus produk yang sudah anda buat. Untuk menghapus, cukup menon-aktifkan produk atau mengubahnya menjadi produk lainnya
- Tekan tombol BUKA / TUTUP untuk mengaktifkan merchant anda di aplikasi
Demikianlah informasi mengenai cara membuat kategori, menambah menu dan menghapus/menonaktifkan produk di aplikasi maxim merchant foods and Goods.
Semoga informasi ini dapat membantu dan menambah wawasan kita semua. selamat mencoba dan semoga bermanfaat. salam satu aspal bersama ruang ojol indonesia.